1Okt2019
Bertumbuh Kembang
Lukas 13:18-21
Minggu ke-16 sesudah Pentakosta
Bertumbuh Kembang Lukas 13:18-21 Dalam nas ini, Yesus mengumpamakan Kerajaan Allah dengan dua hal. Pertama, dengan biji sesawi yang ditaburkan orang di kebunnya. Biji sesawi adalah biji paling kecil dari segala jenis benih yang ada di bumi (Mrk. 4: 31). Biji itu tumbuh besar (Mat. 13: 32) dan menjadi pohon sehingga burung-burung bisa bersarang pada cabang-cabangnya. Kedua, Kerajaan Allah juga diumpamakan...
Pdt. Tohom Pardede
2Okt2019
Yang Diselamatkan
Lukas 13:22-30
Minggu ke-16 sesudah Pentakosta
Seseorang bertanya kepada Yesus perihal jumlah orang yang diselamatkan. Alih-alih memberi jawaban lugas, Yesus malah menganjurkan agar kita berjuang masuk melalui pintu yang sesak selagi terbuka. Sebab, apabila pintu telah ditutup, tuan rumah tidak lagi akan membuka bagi siapa saja yang mengetuknya. Bahkan, ia akan mengusir serta menyatakan mereka sebagai pelaku kejahatan. Selanjutnya, Yesus menghubungkannya...
Togap D. Alam
3Okt2019
Yerusalem
Lukas 13:31-35
Minggu ke-16 sesudah Pentakosta
Orang Farisi mengingatkan Yesus agar meninggalkan Yerusalem karena Herodes hendak membunuh-Nya. Akan tetapi, Yesus menolak usulan itu. Ia akan tetap melanjutkan perjalanan dan pelayanan-Nya. Yesus sebenarnya sudah sadar bahwa Yerusalem adalah tempat dibunuhnya para nabi (33). Namun, Ia bertekad untuk tetap tinggal karena didorong kerinduan untuk mengumpulkan ”anak-anak Yerusalem” (umat Tuhan), walau...
Togap D. Alam
4Okt2019
Sabat dan Karya Penyembuhan
Lukas 14:1-6
Minggu ke-16 sesudah Pentakosta
Orang Farisi mengingatkan Yesus agar meninggalkan Yerusalem karena Herodes hendak membunuh-Nya. Akan tetapi, Yesus menolak usulan itu. Ia akan tetap melanjutkan perjalanan dan pelayanan-Nya. Yesus sebenarnya sudah sadar bahwa Yerusalem adalah tempat dibunuhnya para nabi (33). Namun, Ia bertekad untuk tetap tinggal karena didorong kerinduan untuk mengumpulkan ”anak-anak Yerusalem” (umat Tuhan), walau...
Togap D. Alam
5Okt2019
Dihormati
Lukas 14:7-11
Minggu ke-16 sesudah Pentakosta
Kali ini Yesus menyampaikan perumpamaan tentang tamu yang berusaha duduk di tempat terhormat. Dalam perumpamaan-Nya, Yesus berbicara soal para tamu. Yesus mengatakan, apabila seseorang diundang, janganlah pertama-tama memilih duduk di tempat kehormatan. Akan tetapi, lebih baik orang itu memilih duduk di tempat paling tidak terhormat dan rendah. Sebab, jika ia duduk di tempat terhormat dan setelah itu...
Togap D. Alam
6Okt2019
Mengubah Kebiasaan
Lukas 14:12-14
Minggu ke-17 sesudah Pentakosta
Dengan tangan apa Anda biasa menulis? Jika menggunakan tangan kanan, cobalah menulis dengan tangan kiri. Apa yang Anda rasakan? Rasanya tentu tak nyaman, terasa aneh, dan janggal. Oh, betapa sulitnya mengubah kebiasaan. Hari itu Yesus mencoba untuk mengubah kebiasaan dalam mengadakan perjamuan makan. Ia hendak mengubah cara orang dalam berelasi dan memandang sesamanya.Yesus berkata: ”Apabila engkau...
Sylvia Tiono
7Okt2019
Apa yang Paling Penting?
Lukas 14:15-24
Minggu ke-17 sesudah Pentakosta
Pernahkah kita berhadapan dengan situasi yang memaksa kita harus berpikir keras tentang apa yang paling penting dalam hidup ini? Ataukah kita memiliki waktu yang dengan sengaja diluangkan untuk berpikir sejenak mengenai apa yang paling berharga bagi kita? Salah seorang tamu dalam perjamuan makan telah menyimak ajaran Yesus. Kemudian ia merespons, ”Berbahagialah orang yang akan dijamu dalam Kerajaan...
Sylvia Tiono
Scripture Union Indonesia © 2017.